Nah, pada saat terjallin komunikasi timbal balik itulah yang akhirnya menjadi anti klimaks bagi Kompasiana. Pasalnya, usulan salah seorang Kompasianer, Thamrin Dahlan, yang disampaikan langsung kepada Presiden Joko Widodo, memperoleh respon positif. Usulan tersebut tak lain adalah agar blogger, dalam hal ini Kompasianer, diberi kesempatan untuk meliput kunjungan kerja Presiden Joko Widodo. “Jangan hanya menyertakan wartawan-wartawan media mainstream saja. Mohon agar Kompasianer juga diberi kesempatan yang sama,” ujar Thamrin Dahlan.
KEMBALI KE ARTIKEL