Mohon tunggu...
KOMENTAR
Sosbud Artikel Utama

Rayakan Hari Pangan Sedunia dengan Tempe

16 Oktober 2015   20:21 Diperbarui: 16 Oktober 2015   23:03 474 12
Hari Pangan Sedunia (HPS) erat kaitannya dengan pembentukan Organisasi Pangan Dunia di PBB yaitu Food and Agriculture Organization (FAO) yang berdiri pada 16 Oktober 1945. Tapi, bukan berarti ketika FAO berdiri, langsung otomatis adanya HPS. Karena, HPS baru tercetus ketika FAO melaksanakan konferensi yang ke-20 pada November 1979 di Roma, Italia. Ketika itu, sebanyak 147 peserta---termasuk Indonesia---menyepakati resolusi Nomor 1/1979 tentang peringatan World Food Day. Itulah mengapa, setiap 16 Oktober diperingati sebagai HPS. Oh ya, HPS pertama kali diselenggarakan pada 1981, dengan tema: “Pangan Adalah Utama”.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun