Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Alam & Tekno

Dari Limbah Menjadi Berkah, Mahasiswa KKN UNIKAMA Ubah Limbah Kotoran Sapi Menjadi Biogas

2 September 2022   07:44 Diperbarui: 2 September 2022   07:45 301 0
Banyuwangi - Untuk menangani dampak ekonomi yang dipengaruhi oleh pandemi Covid-19, Mahasiswa Universitas PGRI Kanjuruhan Malang (UNIKAMA) yang sedang melaksanakan Kuliah Kerja Nyata (KKN) tahun 2022 di desa Kaligondo, Kecamatan Genteng, Banyuwangi, mengimplementasikan biogas dengan memanfaatkan limbah kotoran sapi sebagai bahan utamanya.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun