Mohon tunggu...
KOMENTAR
Bola Pilihan

Format Baru Liga Champions 2020 akan Digunakan untuk Musim Selanjutnya?

13 Agustus 2020   10:03 Diperbarui: 13 Agustus 2020   09:59 511 2
Liga Champions 2020 telah memasuki babak Quarter Finals yaitu babak 8 besar. Klub-klub tersebut yaitu Rasenballsport Leipzig, Atletico Madrid, Barcelona, Bayern Munich, Manchester City dan Lyon. Sementara Paris Saint-Germain telah berhasil lolos ke babak Semifinal berkat kemenangan dramatis 2 - 1 atas Atalanta pada Kamis (13/8) 2020 pukul 02.00 WIB dini hari.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun