Get Urbanized II adalah acara yang setiap bulannya diselenggarakan oleh Urbanesia sebagai ajang untuk bertemu secara langsung dengan para kompasioner sembari mencicipi makanan unik yang cocok untuk ber hang-out dan sudah menjadi bagian dari gaya hidup kota Jakarta. Dan dibulan Mei ini acara tersebut dilaksanakan di Smooch Unlimited Frozen Yoghurt yang dihadiri oleh 15 orang peserta yang sudah mendaftar secara online terlebih dahulu,
KEMBALI KE ARTIKEL