Pertemuan Menteri Keuangan dan Gubernur Bank Sentral ASEAN (AFMGM) adalah pertemuan para menteri keuangan dan gubernur bank sentral dari negara-negara anggota ASEAN. Pertemuan ini bertujuan untuk membahas isu-isu ekonomi dan kerja sama di antara negara-negara ASEAN. AFMGM 2023 diselenggarakan di Nusa Dua, Bali pada tanggal 28-31 Maret 2023.
KEMBALI KE ARTIKEL