Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Alam & Tekno

Demi Kurangi Produksi Sampah, Mahasiswa KKN Undip Hidupkan Kembali Kegiatan Pembuatan Ecobrick

16 Februari 2021   10:51 Diperbarui: 17 Februari 2021   11:01 1269 2
Semarang (16/02) -- Kota Semarang merupakan salah satu kota di Indonesia yang menyumbang produksi sampah yang tinggi. Berdasarkan data dari Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kota Semarang, produksi sampah yang terkumpul di Tempat Pembuangan Akhir (TPA) Jatibarang pada sebelum pandemi Covid-19 mencapai 1.200 ton per hari dengan rata-rata produksi sekitar 900-1.000 ton per hari. Sedangkan saat pandemi Covid-19, produksi sampah mulai menurun sekitar 20% dan hanya menghasilkan 600-700 ton per hari sebagai dampak dari adanya program Pembatasan Kegiatan Masyarakat untuk pencegahan penularan virus SARS-Cov-2.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun