Indonesia. Aku paling rindu sama negara ini. Tanah kelahiran yang dulu sering aku cueki karena waktu muda, lebih suka berkelana ke luar negeri ketimbang keliling negeri sendiri. Bodoh. Bodoh sekali aku ini. Silau dengan gemilang negara orang, negeri sendiri yang begitu indah terbentang, tertutup gajah di pelupuk mata, hingga tak tampak.
KEMBALI KE ARTIKEL