Saya Gabriella, merupakan tipikal orang yang sejak kecil sudah memiliki karakter yang sangat pemalu dan pendiam. Teringat sewaktu kecil, ketika ada perayaan event natal di sekolah. Ketika santa claus memanggil saya untuk bernyanyi kedepan. Saya tidak mau dan malah menangis.
KEMBALI KE ARTIKEL