Kata budaya memang sangat tidak asing di telinga kita. Di Indonesia memiliki beraneka ragam budaya dari segi bahasa, pakaian adat, makanan, kebiasaan, kehidupan adat istiadatnya dan tentu ciri khas berupa kesenian pasti memiliki makna yang berbeda-beda. Oleh sebab itu, kita memiliki semboyan "Bhinneka Tunggal Ika" yang berarti berbeda-beda tetapi tetap satu jua.
KEMBALI KE ARTIKEL