Mohon tunggu...
KOMENTAR
Healthy

Bambang Soepijanto: DIY Waspada DBD di Musim Penghujan

27 Februari 2019   12:29 Diperbarui: 27 Februari 2019   13:21 9 0
Tahun 2019 dimulai dengan basah. Hujan secara periodic mengguyur wilayah di Daerah Istimewa Yogyakarta. Setiap musim membawa keberkahannya sendiri-sendiri, satu paket dengan potensi mala dan mara bahaya. Di Indonesia musim hujan tak Cuma pertanda keberuntungan dan tercukupnya air untuk pertanian dan rumah tangga, ada juga tamu kecil tak diundang. Ya, nyamuk. Meski tak semua nyamuk membawa penyakit, dunia mengenal nyamuk Aedes Agepty yang menyebarkan penyakit. Tidak Cuma Demam Berdarah atau DBD, Aedes aegyti juga menyebarkan virus Demam Kuning di Afrika, Amerika Tengah dan Selatan. Chikungunya, dan Zika.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun