Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Analisis dan Optimalisasi Pemenuhan Vitamin serta Mineral Demi Terwujudnya Desa Tanpa Kelaparan

9 Agustus 2022   08:29 Diperbarui: 9 Agustus 2022   08:41 328 0
Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat Universitas Pendidikan Indonesia (LPPM UPI) kembali menjalankan program Kuliah Kerja Nyata Tematik dengan mengusung tema Pemberdayaan Masyarakat Berbasis SDGs Desa. Salah satu pendalaman dari Tujuan Pembangunan Berkelanjutan atau Sustainable Development Goals (SDGs) adalah program SDGs Desa. Poin keduanya yaitu Desa Tanpa Kelaparan bertujuan mengakhiri segala jenis kelaparan serta mengupayakan terciptanya ketahanan pangan yang baik untuk menuju kehidupan yang sehat.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun