Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ruang Kelas

Guru Profesional Menurut Imam Al-Ghazali

26 Juni 2024   23:00 Diperbarui: 26 Juni 2024   23:10 116 2
Salah satu komponen terpenting dalam dunia pendidikan adalah guru. Karena tanpa adanya seorang guru, proses pembelajaran tidak akan berlangsung secara efektif dan optimal. Guru adalah tenaga kependidikan yang berasal dari anggota masyarakat yang mengabdikan diri dan diangkat untuk menunjang penyelenggaraan pendidikan. Dalam mendefinisikan kata guru ataupun pendidik, setiap orang pasti memiliki perspektifnya masing-masing. (Jusmawati & Eka Fitriana, 73:2019)

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun