Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Alam & Tekno

UAS Strategi dan Model Pembelajaran

1 Juli 2021   08:00 Diperbarui: 1 Juli 2021   08:09 307 1
Di Era yang serba  digital,pendidikan merupakan dasar dari kemajuan pembangunan bangsa. Peserta didik sebagai generasi emas dianggap sebagai pemangku masa depan yang memiliki tanggung jawab besar terhadap kamajuan bangsa. Namun, Dunia pendidikan saat ini mengalami guncangan sebab adanya virus covid-19,yang menghambat segala aktivitas kehidupan manusia termasuk di bidang pendidikan. Hampir 1 tahun wabah ini melanda seluruh dunia yang berakibat lumpuhnya semua  kegiatan termasuk kegiatan belajar mengajar baik disekolah-sekolah maupun tingkat perguruan tinggi.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun