Terorisme merupakan sesuatu yang tidak asing di telinga kita. Kita sering mendengar berita tentang terorisme di berbagai media. Mungkin contoh yang baru-baru ini terjadi adalah kejadian bom bunuh diri yang ada di Katedral Makassar. Namun, apa sebenarnya terorisme itu? Bagaimana cara mengatasi masalah terorisme ini?
KEMBALI KE ARTIKEL