Sebagian besar dari kita tentu sangat menyukai buah alpukat. Di restoran , café, bahkan di warung –warung minuman, buah ini menjadi primadonanya, siapa yang tidak mengenal kelezatan jus alpukat. Akan tetapi buat rekan, bapak, Ibu, adik, kakak yang sedang dalam program pengurangan berat badan, buah ini menjadi Big No No , atau termasuk didalam makanan yang di pantangkan, karena buah ini mengandung kadar lemak yang tinggi. Namun benarkah begitu ?