Mohon tunggu...
KOMENTAR
Money

Jamur Kaca dan Rumah Kardus Itulah Negeriku

5 September 2017   17:02 Diperbarui: 5 September 2017   17:10 522 0
Kesenjangan sosial merupakan salah satu masalah sosial yang cukup serius terutama untuk kota besar, di berbagai negara berkembang yang terjadi hampir di seluruh dunia. Kesenjangan sosial pada umumnya adalah suatu keadaan dimana terjadi ketidakseimbangan sosial atau ketimpangan sosial dalam masyarakat yang menjadikan suatu perbedaan yang sangat mencolok antar masyarakat. Diperkotaan, yang kaya semakin kaya dan yang miskin semakin melarat itulah yang terjadi di negeri ini. Ada banyak jamur kaca bertumbuhan dan rumah mewah bertebaran dimana-mana. Namun, bila diperhatikan di samping bangunan nan tinggi tersebut, ada banyak pemungkiman kumuh dan rumah yang tak layak huni.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun