Mohon tunggu...
KOMENTAR
Healthy Pilihan

Tingkat Stres pada Lansia: Faktor, Manajemen, dan Kaitannya dengan Kesejahteraan Keluarga

28 April 2023   15:10 Diperbarui: 28 April 2023   15:22 584 1
Kehidupan manusia di dunia tidak luput dari masalah, baik masalah berat maupun ringan. Masalah yang dihadapi pun beragam, mulai dari masalah ekonomi, sosial, kesehatan, dan lain-lain. Masalah-masalah tersebut dapat menjadi pemicu stres yang kemudian akan mengganggu kehidupan dan kesejahteraan seseorang. Adapun stres merupakan reaksi seseorang ketika menghadapi stimulus dari luar yang dianggap sebagai ancaman maupun bahaya terhadap kesejahteraan, harga diri, maupun integritasnya (Rahman, 2016).

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun