Mohon tunggu...
KOMENTAR
Humaniora Pilihan

Pesona Uang Logam Kuno

20 Maret 2014   22:15 Diperbarui: 24 Juni 2015   00:42 203 3


Selasa kemarin, saya bertemu dengan seorang teman yang mengoleksi beberapa uang logam kuno. entah dari mana ia mendapatkan uang kuno tersebut, tapi yang jelas ada puluhan uang logam kuno yang ia pamerkan yang berasal dari beberapa negara. Berat dan ukurannya pun bermacam-macam, tapi saya sangat tertarik dengan uang logam pada gambar pertama diatas, uang logam tersebut mempunyai ukuran yang paling besar dan paling berat dibandingkan dengan uang logam lainnya. Ukirannya pun sangat artistik, membuat saya tidak ingin melepaskan uang tersebut dari genggaman.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun