Jordan Peele adalah seorang aktor dan juga penulis serial komedi Key & Peele yang tayang di channel Comedy Central. Pada tahun 2017, ia memulai debutnya sebagai sutradara film horor, 'Get Out'. Film ini berhasil menduduki peringkat tinggi box office di Amerika dan menyingkirkan Captain Marvel yang juga tayang di waktu yang sama.
KEMBALI KE ARTIKEL