Mohon tunggu...
KOMENTAR
Sosbud Pilihan

Sejarah & Kebudayaan Manchuria Era Dinasti Qing

22 Maret 2021   12:22 Diperbarui: 22 Maret 2021   13:18 7910 8
Pada abad ke-18 di zaman Dinasti Qing, Tiongkok merupakan sebuah kekuatan terbesar di Asia Timur, karena memiliki pasukan yang banyak dan juga mempunyai perekonomian yang sangat maju. Sebagian besar Dinasti Qing yang merupakan Etnis Manchu atau dalam bahasa Mandarin Man Zhou Zu (滿洲族). Etnis Manchu tersebar pada tiga provinsi di timur laut Negara Tiongkok, yang paling banyak tersebar ada di sebuah Provinsi Liaoning, Jilin dan Heilongjiang.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun