Mohon tunggu...
KOMENTAR
Cryptocurrency

Harga Aset Kripto Meningkat, Investor Kripto Indonesia Terpantau Antusias

10 November 2023   15:24 Diperbarui: 10 November 2023   15:25 111 1
Jakarta - Pasar kripto Indonesia mengalami geliat luar biasa dalam beberapa minggu terakhir sejak kenaikan harga aset kripto pada akhir Oktober hingga awal November 2023. Dipantau dari aplikasi Bittime, data terkini menunjukkan bahwa sejak akhir Oktober, harga berbagai kripto terkemuka seperti Bitcoin (BTC), Ethereum (ETH), dan lainnya telah melonjak secara signifikan. Investor kripto di Indonesia telah memanfaatkan peluang ini dengan giat untuk meraih keuntungan di pasar yang terus berkembang.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun