Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ruang Kelas

Universitas Siber Asia: Pilihan Inovatif, Efektif, dan Fleksibel dalam Pendidikan Digital

14 Februari 2024   15:01 Diperbarui: 14 Februari 2024   15:07 296 1

Jakarta, 14 Februari 2024 -- Di tengah dinamika dunia yang terus berkembang, kebutuhan akan pendidikan digital yang inovatif, efektif, dan fleksibel semakin menjadi prioritas. Pada tanggal 24 Agustus 2020, diresmikan Universitas Siber Asia sebagai Universitas Full-online pertama di Indonesia yang telah terakreditasi Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi (BAN-PT) dan mendapatkan pengakuan internasional dari European Association for Higher Education Accreditation (EAHEA). Unsia dipimpin oleh rektor asing pertama di Indonesia yaitu Prof Jang Youn Cho, Ph.D, CPA yang berasal dari Korea Selatan.


UNSIA memahami bahwa setiap mahasiswa memiliki kebutuhan dan tanggung jawab yang berbeda-beda. Oleh karena itu, fleksibilitas tanpa batas menjadi prinsip utama UNSIA. Dengan mengakses materi kuliah kapan saja dan di mana saja, mahasiswa dapat menyesuaikan belajar mereka sesuai dengan ritme dan kebutuhan pribadi, memungkinkan mereka untuk tetap fokus pada pengembangan keterampilan yang dapat diterapkan di dunia nyata. Hal ini menjadi daya tarik bagi masyarakat yang menginginkan pendidikan yang tinggi dengan sistem yang fleksibel dan berkualitas.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun