Mohon tunggu...
KOMENTAR
Bahasa

Pentingnya Pembelajaran Pragmatik dalam Pengajaran Bahasa untuk Meningkatkan Keterampilan Komunikasi yang Efektif

15 Desember 2024   08:52 Diperbarui: 15 Desember 2024   08:50 21 0
Komunikasi efektif adalah komunikasi yang dilakukan dalam suatu waktu dengan penggunaan bahasa yang baik dan benar. Komunikasi efektif adalah proses pertukaran informasi yang terjadi antara dua pihak atau lebih yang berlangsung dengan jelas, tanpa hambatan, dan menghasilkan pemahaman yang sama antara pengirim dan penerima pesan. Komunikasi ini mengutamakan pengertian yang tepat atas pesan yang disampaikan, baik itu dalam bentuk verbal (kata-kata) maupun non-verbal (gestur, ekspresi wajah, intonasi suara, dan sebagainya). Dalam suatu komunikasi pasti terjadi proses timbal balik antara penutur dan lawan tutur. Tujuan utama dari komunikasi efektif adalah agar pesan yang disampaikan dapat diterima dan dipahami sesuai dengan maksud pengirim pesan, serta meminimalisasi potensi kesalahan atau misinterpretasi Pentingnya pembelajaran pragmatik dalam kehidupan bisa kita rasakan pada saat ini. Pentingnya pragmatik dalam lingustik. (Leech, 1980) mengemukakan pragmatik adalah suatu ilmu yang mengkaji hubungan antara makna ujaran dan daya (force). Pragmatik terikat pada prinsip (principle-governed). 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun