Bantul (MAN 4 Bantul) - Suasana hangat dan penuh intelektualitas terasa di depan Ruang Guru MAN 4 Bantul saat para guru Pendidikan Agama Islam (PAI) menerima kunjungan dari Shokhekul Huda, mahasiswa S2 Universitas Islam Negeri (UIN) Sunan Kalijaga Yogyakarta pada Jumat (10/01/2025). Huda, mahasiswa jurusan PAI, tengah menyusun penelitian dengan topik "Peran Guru Pendidikan Agama Islam dalam Memperkuat Toleransi Beragama Siswa di MAN 4 Bantul".
KEMBALI KE ARTIKEL