Dalam beberapa tahun terakhir, fenomena penggunaan meme di media sosial telah melonjak pesat dan menjadi bagian tak terpisahkan dari budaya online. Dari meme lucu hingga yang mengkritik, penggunaan meme telah menjadi bagian yang tak terpisahkan dalam berbagai platform media sosial yang dimana hal tersebut menghasilkan gelombang tawa atas beragam topik yang relevan dengan masyarakat saat ini. Tidak hanya sekadar hiburan, meme telah menjadi alat komunikasi yang kuat, memfasilitasi pertukaran ide, emosi, dan nilai-nilai di antara generasi online, dengan Generasi Z menjadi salah satu penggerak utamanya
KEMBALI KE ARTIKEL