Pernahkah kamu merasa seperti dunia ini terlalu berat untuk ditanggung? Rasanya seperti beban hidup menumpuk tanpa ada jalan keluar? Itu bisa jadi tanda kamu sedang mengalami mental breakdown. Mental breakdown bukan hanya sekadar istilah, tetapi kondisi nyata yang banyak dialami oleh banyak orang, terlepas dari usia, jenis kelamin, atau latar belakang. Di zaman yang penuh tekanan ini, mental breakdown menjadi isu kesehatan mental yang semakin sering didengar, namun masih sering disalahpahami. Yuk, kita bahas lebih dalam apa itu mental breakdown, apa penyebabnya, dan bagaimana cara menghadapinya agar kamu bisa lebih siap menghadapi kehidupan yang penuh tantangan ini.
KEMBALI KE ARTIKEL