Mohon tunggu...
KOMENTAR
Nature

Masa Depan Sungai Bengawan Solo

25 Juni 2019   23:30 Diperbarui: 26 Juni 2019   00:10 214 0

Sungai Bengawan Solo termasuk sungai terpanjang di Pulau Jawa dengan melewati Provinsi Jawa Tengah dan Jawa Timur. Sungai Bengawan Solo mengalami beberapa perubahan dari zaman dahulu sampai zaman sekarang. Pada zaman dahulu, sungai masih dalam kondisi yang bersih, warna air jernih, masyarakat menggunakan air sungai sebagai konsumsi air minum, irigasi pertanian, dan pusat aktivitas masyarkan. Sedangkan pada zaman sekarang, muncul adanya perkembangan industri yang menyebabkan pencemaran pada air sungai. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun