Mohon tunggu...
KOMENTAR
Money Pilihan

Ada Apa Dengan Generasi Y ?

26 Juni 2014   06:18 Diperbarui: 18 Juni 2015   08:51 276 2

Seorang teman belum lama ini mengeluhkan sulitnya mengatur para perawat muda (rata-rata di bawah 30 tahun) di Rumah Sakit yang dipimpinnya. Menurut teman saya, para perawat muda ini cenderung tidak disiplin, semaunya, tetapi banyak menuntut. Bahkan yang menyedihkan, sulit menjadikan mereka seorang pemimpin. Mereka cenderung tidak mau menerima tanggung jawab yang lebih besar dan tidak berani menghadapi tantangan. Teman saya ini melanjutkan ceritanya, beberapa kejadian dimana perawat yang dipromosikan menjadi supervisor, malah tak lama kemudian mengundurkan diri karena tidak mau meneruskan tanggung jawab tersebut (bukan tidak bisa) dan memilih mengundurkan diri saja. Padahal proses seleksi sebelumnya sudah dilakukan dengan sangat ketat dan menjadi supervisor tentu mendapatkan tambahan tunjangan yang lumayan. Keluhan seperti ini sebenarnya saya dapatkan juga dari beberapa teman saya yang bekerja di Rumah Sakit dan rata-rata berhubungan dengan perawat-perawat yang usianya masih muda.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun