Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Salah Satu Penyebab Mahasiswa Mengalami Burnout yang Sering Dianggap Sepele

3 Juli 2022   23:20 Diperbarui: 4 Juli 2022   02:32 104 1
Mahasiswa sering mengalami stress saat menjani masa perkuliahannya. Hal tersebut dipicu karena banyak faktor, misalnya sulitnya memahami materi perkuliahan maupun tugas dari dosen.  Menurut studi Healt Line, pada 2021 tercatat 40% mahasiswa mengalami burnout. Ketika sedang mengalami burnout, mahasiswa akan melakukan sesuatu hal yang membuat dirinya bisa senang. Misalnya dengan bermain sosmed, game, rebahan dan lain sebagainya

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun