Perjalanan kami di mulai dari Cirebon menuju kuningan. Sepanjang perjalanan, kami disuguh kan pemandangan menakjubkan dari hamparan sawah yang menguning, udara sejuk pengunungan langsung menyapa kami, dan sesekali melihat burung-burung beterbangan bebas di langit biru. Terletak di kaki Gunung Ciremai Desa Cibuntu merupakan sebuah permata tersembunyi di Kabupaten Kuningan Jawa Barat.Â
KEMBALI KE ARTIKEL