Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Kampus Mengajar: Cerita Seru di SDN Kedungbanteng 01

5 Juli 2023   19:45 Diperbarui: 5 Juli 2023   19:51 400 2
Pendidikan adalah hal paling penting bagi setiap individu untuk meningkatkan pengetahuannya. Pendidikan sangat penting karena dapat memberi keterampilan dan hal yang dibutuhkan untuk berhasil. Pendidikan menjadi pondasi untuk mempersiapkan masa depan yang cerah. Pendidikan yang baik dapat mengingatkan kemampuan berpikir kritis, memecahkan masalah, dan berinovasi. Seiring berkembangnya dunia harus selaras dengan pendidikan yang terus mengikuti perkembangan zaman. Itu sebabnya muncul kebijakan-kebijakan untuk memperbaharui pendidikan di Indonesia, salah satunya dengan Merdeka Belajar.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun