Mohon tunggu...
KOMENTAR
Foodie Pilihan

Jangan Asal Makan

3 Februari 2014   21:04 Diperbarui: 24 Juni 2015   02:11 299 0

Zat gizi dari makanan diperlukan untuk hidup karena memiliki fungsi penting dalam sistem biokimiawi makhluk hidup meliputi tetumbuhan hewan, dan manusia. Dalam setiap sistem biokimiawi terlibat kerja zat gizi makro dan mikro sehingga kegiatan proses biokimiawi dapat berlangsung seimbang. Yang termasuk zat gizi makro adalah karbohidrat, protein, dan lemak, sedangkan zat gizi mikro adalah vitamin dan mineral.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun