Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Pentingnya Mengetahui dan Memahami Regulasi Komunikasi di Ruang Digital

19 Februari 2023   16:58 Diperbarui: 19 Februari 2023   17:14 680 1
Regulasi adalah sebuah peraturan yang sengaja dirancang dan dirumuskan, di susun serta dibuat sedemikian rupa agar membantu mengendalikan suatu kelompok masyarakat, lembaga, organisasi, perusahaan dengan tujuan tertentu. Istilah dari regulasi ini banyak digunakan dalam berbagai bidang, sehingga definisi dari regulasi ini memang cukup luas. Namun secara umum, regulasi digunakan untuk menggambarkan peraturan yang berlaku dalam kehidupan bermasyarakat.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun