Dunia telah memasuki era Revolusi Industri 4.0. Ini wujud nyata bahwa dunia terus bergerak dalam perubahan yang berkelanjutan dan tak terhentikan. Revolusi Industri dalam perjalanan sejarahnya telah menimbulkan suatu lingkungan industri yang penuh dengan volatility, uncertainty, complexity, dan ambiguity (VUCA). Aparatur Sipil Negara juga tak pelak menjadi ujung tombak pelayanan yang harus menyesuaikan dimana para ASN tersebut dituntut untuk selalu memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat dengan basis kompetensi yang unggul.
KEMBALI KE ARTIKEL