Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Pentingnya Pendidikan dan Pembelajaran Seni di Sekolah Dasar!

15 Oktober 2024   20:41 Diperbarui: 15 Oktober 2024   21:04 567 0
Pendidikan adalah fondasi utama dalam membentuk karakter dan kemampuan individu. Di tengah perkembangan zaman yang semakin kompleks, pendidikan tidak hanya terbatas pada penguasaan ilmu pengetahuan dan keterampilan teknis. Salah satu aspek yang sering kali terabaikan namun sangat penting adalah pendidikan seni. Pembelajaran seni di sekolah dasar (SD) memiliki peran krusial dalam perkembangan anak, baik secara kognitif maupun emosional.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun