Mohon tunggu...
KOMENTAR
Humaniora Pilihan

Kontroversi "Surat dari Praha"

28 Januari 2016   14:11 Diperbarui: 28 Januari 2016   15:08 307 3
Sejak bergulirnya kasus film "Surat dari Praha" yang dianggap plagiasi atas judul yang sama, buku karya Pak Yusri Fajar, salah satu dosen FIB Universitas Brawijaya Malang; saya pun sangat akrab dan kenal beliau, karena sering berdiskusi dan bertemu dengan beliau. Saya juga memantau proses yang terjadi atas permasalahan tersebut. Karena memang judul film yang dipakai sama persis dengan buku yang ditulis oleh pria kelahiran 1977 tersebut. Hingga permasahan ini bergulir.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun