Nongkrong di cafe sudah menjadi keseharian bagi para anak muda masa kini. Bahkan kini, pemilik cafe berlomba-lomba untuk menghadirkan cafe yang paling diminati oleh pengunjung, salah satunya yaitu yang instagramable. Cukup mudah menemukan cafe instagramable di Bandung, salah satunya yang bisa kamu telusuri yaitu kawasan Dago Atas.Berikut 5 Coffe Shop Hits di Bandung yang kalian harus datangi:
KEMBALI KE ARTIKEL