Mohon tunggu...
KOMENTAR
Filsafat

Aliran Filsafat Pragmatisme dan Tokoh-Tokoh beserta Pemikirannya

30 April 2020   01:37 Diperbarui: 30 April 2020   01:34 876 1
A. Aliran pragmatisme ini terdiri dari dua kata yang berasal dari bahasa yunani yaitu: pragma yang berarti "perbuatan atau tundakan" dan isme berarti "ajaran atau pandangan". Jadi pragmatisme ini menekankan bahwa pemikiran yang memiliki tindakan dalam pendidikan aliran pragmatisme berpandangan bahwa kriteria kebenaran suatu ialah yang memiliki kegunaan bagi kehidupan nyata, semakin banyak manfaatnya maka semakin benar bagi kalangan pragmatis. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun