Mohon tunggu...
KOMENTAR
Humaniora Pilihan

Ujian Nasional dan Penanaman Karakter

19 April 2018   23:04 Diperbarui: 19 April 2018   23:28 727 1
Ujian Nasional merupakan salah satu standar kelulusan bagi siswa yang duduk di bangku sekolah, dimana tes tersebut dilakukan secara nasional pada jenjang pendidikan menengah. Ujian yang di sajikan dalam bentuk soal-soal yang harus di jawab dengan kemampuan High Order Thinking Skill atau dikenal dengan istilah HOTS, membuat anak anak harus berfikir keras bagaimana menyelesaikan sebuah masalah yang rumit dan mencari pemecahan masalahnya.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun