Mohon tunggu...
KOMENTAR
Kebijakan

Memperetat Keragaman Budaya di Indonesia

11 Mei 2019   04:50 Diperbarui: 11 Mei 2019   04:54 1124 0
Salah satu bentuk kebudayaan adalah kearifan lokal. Kearifan lokal merupakan tata nilai atau perilaku hidup masyarakat lokal dalam berinteraksi dengan lingkungan tempatnya hidup secara arif. Kearifan lokal dalam sistem budaya di Indonesia tercermin dalam keberagaman agama, keragaman suku/etnis,keberagaman bahas. Mayoritas agama yang dia anut masyarakat Indonesia adalah Islam.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun