Mohon tunggu...
KOMENTAR
Filsafat

Tahu Cara Menganalisis Pengetahuan dan Ilmu Pengetahuan?

15 Desember 2019   21:55 Diperbarui: 15 Desember 2019   22:00 4 0
Pengetahuan dapat diperoleh dari kegiatan sehari-hari, pengetahuan tidak menyelidiki objeknya secara menyeluruh, tidak bersistem dan tidak ber metode. Sedangkan ilmu diperoleh dari sebuah pengalaman dan akal, sehingga timbul paham yang disebut dengan paham rasionalisme dan empirisme. Cara untuk mendapatkan pengetahuan yaitu bisa melalui intuisi yang merupakan pengetahuan yang didapatkan tanpa melalui proses penalaran tertentu. Dan penalaran yang akan menghasilkan pengetahuan yang dikaitkan dengan kegiatan berpikir dan bukan dengan perasaan. Kemudian sarana berfikir ilmiah untuk memperoleh pengetahuan yaitu bahasa, statistika dan logika.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun