Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Sosialisasi Penerapan Nilai-nilai Pancasila dalam Kehidupan Sehari-hari di Panti Asuhan Nurul Abyadh

13 Mei 2023   20:19 Diperbarui: 13 Mei 2023   20:40 412 1
Degradasi moralitas pada diri remaja menjadi kekhawatiran dan sorotan masyarakat belakangan ini. Penurunan moralitas yang berujung pada kenakalan remaja mencakup berbagai perilaku-perilaku negatif, seperti penyalahgunaan narkoba, tindakan kekerasan, dan pelanggaran nilai-nilai etika sosial lainnya. Hal ini menimbulkan keprihatinan yang mendalam di kalangan masyarakat setempat.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun