Struktur aljabar adalah himpunan atau beberapa himpunan yang dilengkapi dengan suatu operasi atau beberapa operasi yang memenuhi aksioma-aksioma (sifat-sifat) tertentu. Didalam aljabar juga terdapat fungsi yang memuat tentang himpunan, dilihat dari definisinya fungsi adalah salah satu konsep yang fundamental dalam matematika. Gagasan utama dari fungsi adalah korespondensi dengan jenis yang pasti ada diantara dua elemen dari dua himpunan. Korespondensi ini menjadi aturan dari hubungan antara elemen dari himpunan pertama dengan elemen dari himpunan kedua.
KEMBALI KE ARTIKEL