Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Mahasiswa KKN Tim 2 Undip Memberikan Edukasi Pengenalan Hewan Ternak Penghasil Susu kepada Anak SD

21 Agustus 2023   16:38 Diperbarui: 21 Agustus 2023   16:55 82 0
Tegal, 27 Juli 2023 - Suasana riang dan keceriaan memenuhi halaman Sekolah Dasar (SD) Jatimulya saat siswa-siswa dari  tingkat kelas 6 mengikuti kegiatan edukasi pengenalan hewan ternak penghasil susu. Kegiatan yang diadakan pada hari Rabu, 27 Juli 2023, ini bertujuan untuk memberikan wawasan yang menyenangkan kepada para siswa tentang hewan-hewan ternak yang berperan penting dalam memproduksi susu yang sehat dan bergizi.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun