Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ruang Kelas

Kewajiban Hukum sebagai Fondasi Keadilan Sosial

15 Agustus 2024   01:59 Diperbarui: 15 Agustus 2024   02:21 35 0
Pengertian Keadilan sosial adalah suatu konsep yang menekankan kepada hak, kekayaan, dan tercipta-nya keadilan di tengah masyarakat. Sehingga untuk mencapai keadilan sosial peran kewajiban hukum memiliki peran penting dalam fondasi keadilan sosial. Keadilan sosial adalah suatu tanggung jawab yang harus dapat di penuhi oleh setiap individu atau kelompok sesuai dengan aturan yang ditetapkan oleh hukum.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun