Sudah tiga bulan terakhir harga minyak goreng terus melonjak. Hal ini sangat membebani sektor rumah tangga dan industri, khususnya para pelaku usaha mikro kecil menengah (UMKM). Terlebih, sejak pandemi muncul pendapatan masyarakat, baik itu rumah tangga maupun industri mengalami penurunan. Berdasarkan data PIHPS Nasional, per 14 Januari 2021 harga minyak goreng curah sebesar Rp 18.750 per kilogram, harga minyak goreng kemasan bermerk 1 sebesar Rp 21.050 per kilogram, dan harga minyak goreng kemasan bermerk 2 sebesar Rp 20.450 per kilogram.Â
KEMBALI KE ARTIKEL