Begitu banyak kasus yang terjadi di Indonesia. Salah satu kasus yang sedang banyak dibicarakan adalah kasus kekerasan seksual terhadap anak. Kegilasan masyarakat mulai muncul ketika melihat banyaknya berita di media masa yang menayangkan berita tentang kejahatan seksual. Rasa takut dan khawatir menghantui para orang tua yang memiliki anak perempuan. Mereka takut kalau terjadi sesuatu dengan anak mereka.
KEMBALI KE ARTIKEL