Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Media Eksternal dan Hubungan Media Oleh Ahmad Fadli 1202055087

20 November 2014   15:00 Diperbarui: 17 Juni 2015   17:19 293 0

Perkembangan teknologi komunikasi masa kini telah merubah cara-cara manusia dalam berkomunikasi. Dalam hal ini berbicara tentang pekembangan media massa. Teknologi membuat manusia semakin mudah dalam menyampaikan informasi. Bahkan kini informasi yang terjadi di belahan dunia lain dapat diketahui secara langsung saat itu juga. Komunikasi yang terjadi juga tidak hanya satu arah saja, akan tetapi juga dapat dua arah secara interaktif. Kemajuan teknologi komunikasi ini juga seharusnya dapat dimanfaatkan oleh praktisi Public Relation untuk mendukung kinerja mereka dalam membangun citra perusahaan.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun