Tempat legend yang tengah dijadikan sebagai tempat transaksi ekonomi sejak tahun 1758 ini masih berdiri kokoh hingga saat ini. Pasar Beringharjo menjadi tempat bagi warga lokal untuk membelanjakan serta memperjualbelikan bermacam aneka ragam barang hingga makanan.
KEMBALI KE ARTIKEL